DPRD OKU Selatan

DPRD OKU Selatan
Marhaban Yaa Ramadhan

SMPN 14 Mesuji Salurkan 103 Paket Sembako Ramadhan Berkah


 


Mesuji-LHI

Di bulan suci ramadhan yang pernuh berkah ini  merupakan kegiatan yang identik dengan nuansa islami, semua orang berbondong -bondong untuk melakukan kebaikan amal ibadah nya serta menigkatkan iman dan taqwanya untuk keberkahan   di dunia dan akhirat ,

Hal ini juga di manfaat oleh sekolah -sekolah dalam rangka mengisi kegiatan ramadhan, Seperti yang di lakukan di SMPN 14 Mesuji, menanam kan akhlak kebaikan dan meningkatkan iman dan taqwa kepada siswa-siswinya di dunia pendidikan khususnya di smp 14 mesuji

Kepala SMPN 14 Mesuji Prima Warisandi,S.Pd.MM, mengatakan dalam sambutanya,kegiatan ini merupakan event tahunan rutin dalam rangka membantu keluarga kita yang kurang mampu untuk sedikit meringankan beban kebutuhan menjelang hari raya idul fitri, ada pun bantuan 103 paket sembako ini kita salurkan kepada masyrakat yang sangat membutuh kan seperti, anak yatim/piatu dan panti jompo yang kurang mampu

" Pembagian  103 sembako ini kita lakukan dengan  cara door to door dengan melibatkan semua dewan guru dan siswa-siswi SMPN 14 Mesuji, dengan ini bantuan yang kita berikan dapat diterima langsung oleh anak yatim piatu dan panti jompo  dan bermamfaat untuk meringankan  kebutuhan sehari-hari di bulan suci ramadhan ini,Tetapi hal yang utama adalah memberikan pembelajaran bagi peserta didik siswa -siswi  untuk belajar ikhlas berbagi  antar sesama di bulan suci ramdhan yang penuh berkah ini "ungkapnya, Sabtu (23-04-2022)

Lanjutnya  Prima Warisandi,S.Pd.MM,adapun sumber kegiatan  ini adalah sukarela sodakoh dari Kepala sekolah,Dewan guru, peserta didik dan warga sekolah. “Untuk tahun ini terkumpul 625 kwintal terbagi menjadi 103 paket sembako  untuk dibagikan kepada anak yatim piatu dan panti jompo yang kurang mampu"Semoga kegiatan pembagian sembako di bulan ramadhan ini dapat bermamfaat untuk kita semua dengan saling berbagi dan membantu kepada masyrakat yang tidak mampu,  dengan ini kita memberikan pembelajaran yang sangat penting untuk anak didik kita untuk meningkatkan iman dan TAQWA untuk bekal mereka untuk melanjutkan pendidikanya, semoga kegiatan ini dapat berlanjut dan lebih di tingkatkan lagi pada tahun depan "harapnya.(RANDI)

 

Post a Comment

0 Comments